Zulfitrawati

Penulis

  • Nurhidayah Tiasya Sanas Institut Teknologi dan Kesehatan Tri Tunas Nasional
  • Zulfitrawati Institut Teknologi dan Kesehatan Tri Tunas Nasional

Abstrak

Kesehatankaryawanmerupakan salah satufaktorpentingdalammencapaikinerjaperusahaan yang optimal. Mini market sebagai salah satujenisusaha retail yang berkembangpesatmemilikibanyakkaryawan yang bekerjadalamwaktu lama dan dengan jam kerja yang tidakmenentu. Hal ini dapatberakibat pada polamakan yang tidaksehat dan kurangnyaaktivitasfisik, sehinggameningkatkanrisikopenyakitkronissepertiobesitas, diabetes, dan hipertensi. Penelitian ini bertujuanuntukmengevaluasiefektivitaspenyuluhangizi dan program kesehatanbagikaryawan mini market denganpendekatankomunitas.Metode yang digunakandalamkegiatanPengabmas ini adalahpenyuluhangizi dan program kesehatandenganpendekatankomunitas.Hasil darikegiatanPengabmas ini menunjukkanbahwaterdapatpeningkatanpengetahuan dan kesadarankaryawan mini market tentangpentingnyagiziseimbang dan polahidupsehat. KegiatanPengabmas ini menunjukkanbahwapenyuluhangizi dan program kesehatandenganpendekatankomunitasmerupakanstrategi yang efektifuntukmeningkatkanpengetahuan dan kesadarankaryawan mini market tentangpentingnyagiziseimbang dan polahidupsehat

 

Kata kunci :Penyuluhangizi, program gizi, perilakukaryawan

Diterbitkan

2024-06-27

Cara Mengutip

Tiasya Sanas, N., & Zulfitrawati. (2024). Zulfitrawati. Locus Penelitian Dan Abdimas, 2(2). Diambil dari https://journal.tritunas.ac.id/index.php/LoA/article/view/239

Terbitan

Bagian

Articles

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama

1 2 > >>